Skip to main content

Posts

Showing posts from March 1, 2015

Transformasi My New Header

Malam semua Ada yang beda kah dari blogku? pastinya donk. Aku punya header blog baru, sebenarnya header ini biasa-biasa aja sih, soalnya aku gak suka yang rame-rame banget karena cukup dengan karakteristis "kalau ini blog aku loh". Sesuatu yang beda itu asik, karena kita bakal cepet dikenali orang. Salah satunya Header ini. Transformasi ini sebenarnya gak jauh-jauh banget sama header yang sebelumnya, cuma header yang sebelumnya dibuat dengan asal-asalan kalau yang sekarang lumayanlah naik sedikit.  Header lama (2013) my new header blog (2015) Nah, untuk membuat header ini menggunakan waktu yang cukup panjang. Media yang digunakan yaitu Aplikasi Adobe Photoshop C3 dan Adobe Dreamweaver C6 . Kegunaan Photoshop ini untuk buat gambarnya, sedangkan Dreamweaver untuk buat link-link seperti Facebook , Twitter , Instagram dan Blogger . dan satu lagi jangan lupa yaitu imgur.com . Nah gak tau kenapa ya? harus pakek imgur? karena setelah aku setting header ...